Semarang – RSJD Dr. RM. Soedjarwadi meraih peringkat 3 dalam Pengawasan Kearsipan Internal Perangkat Daerah Pemerintah Provinsi Jawa Tengah tahun 2023 dengan nilai 94,48 dan predikat Sangat Memuaskan. Penghargaan diterima oleh dr. ...
Klaten – RSJD Dr. RM. Soedjarwadi menyelenggarakan rapat koordinasi dalam rangka membahas rencana dan tindak lanjut hasil Survei Kepuasan Masyarakat (SKM) Semester I Tahun 2023 bertempat di Ruang Kedhaton pada hari Kamis (20/7/23). Rapat ...
Klaten – Penyuluhan dengan tema “Anakku Aktif atau Hiperaktif?” diselenggarakan Instalasi Keswamas dan PKRS bertempat di Klinik Tumbuh Kembang Anak RSJD Dr. RM. Soedjarwadi pada hari Kamis (27/07). Hadir sebagai narasumber adalah Yulia Eka ...