Green Hospital

Kepemimpinan

Memprioritaskan Kesehatan Lingkungan

Pengelolaan Kimia

Mengganti bahan kimia yang membayakan dengan alternatif yang lebih aman

Limbah

Mengurangi, mengolah, dan membuang limbah secara aman dengan cara-cara yang berwawsan lingkungan

Pengelolaan Energi

Melaksanakan efisiensi energi dan menggunakan energi bersih serta terbarukan

Air

Mengurangi penggunaan air di rumah sakit dan mengadakan pasokan air layak minum

Transportasi

Meningkatkan strategi transportasi untuk pasien dan staf

Makanan

Pembelian dan penyajian makanan sehat hasil dari sistem pola tanam yang berkelanjutan

Farmasi

Pengelolaan farmasi, air pembuangan limbah farmasi yang aman

Bangunan

Mendukung desain dantransaksi rumah sakit yang hijau dan sehat

Pengadaan Barang

Membeli produk dan bahan yang lebih aman dan berkelanjutan