Ronde Keselamatan Pasien

Untuk memastikan bahwa pasien-pasien yang di rawat di RSJD Dr. RM. Soedjarwadi selalu diberikan asuhan yang lebih aman. Dan menekankan bahwa pelayanan selalu berfokus pada pasien serta berorientasi pada keselamatan pasien (patient safety). Manajemen beserta TKPRS RSJD Dr. RM. Soedjarwadi secara terjadual maupun dengan sidak melaksanakan ronde keselamatan pasien ke ruang-ruang perawatan